Anda Beresiko Diabetes : Kapan sebaiknya anda periksa ke dokter

Jika anda takut terhadap resiko terjadinya diabetes terutama jika ada salah satu keluarga anda terutama ayah atau ibu yang mengalami penyakit kencing manis, maka sudah saatnya anda harus waspada dari sekarang, ada beberapa hala mengenai kapan saatnya waktu yang tepat bagi anda untuk pergi ke dokter. Ada beberapa tanda ketika anda harus segera pergi ke dokter apa saja itu :
  • Pada saat pertama kali anda curiga bahwa anda menderita kencing manis. misalnya ada tanda sering kencing, mudah haus, dan juga banyak makan.
  • Bila anda menemukan gula dalam darah yang tinggi, anda secara pribadi bisa langsung cek gula darah ke puskesmas / lab jika anda ingin tau kadar gula darah anda
  • Bila anda mengalami komplikasi yang disebabkan oleh kadar gula darah yang tinggi atau terlalu rendah. Kondisi bahaya komplikasi seperti jantung, ginjal, mata, gigi, dan kelainan tubuh akibat diabetes yang lain.
periksa diabetes ke dokter, kapan?
Berikut adalah beberapa hal dimana anda harus segera periksa ke dokter, jangan tunggu waktu lebih lama karena dengan pengobatan segera akan bisa membantu kontrol kadar gula darah dalam tubuh anda selain dengan  olahraga dan diet sehat.

0 Response to "Anda Beresiko Diabetes : Kapan sebaiknya anda periksa ke dokter"

Post a Comment